This gallery contains 1 photo.
“Yaah hujaaaannn…” keluh saya “Eh, ujan itu berkah loh, kan Tuhan yang bilang kalo Dia menurunkan berkah-Nya lewat hujan. Gak boleh disesalin,” kata mamah.. Dialog itu terjadi sekitar tahun 1995, waktu saya masih berusia sekitar 11 tahun. *** Sekarang 2010, dan kemarin, Senin (25/10), JAKARTA LUMPUH karena hujan deras yang mengguyur rata seluruh bagian ibukota […]